Wednesday, October 2, 2013
Pameran edukasi sejarah Mesir kuno
Pameran edukasi sejarah Mesir kuno dihadirkan sebagai alternative dalam mengisi waktu luang sambil bermain asia855. Pameran yang bertajuk The Legend of Mummy Exhibition ini mengajak pengunjung untuk menjelajahi keunikan dari kebudayaan Mesir kuno yang menjadi salah satu kebudayaan tertua dengan nilai pendidikan bagi perkembangan pengetahuan dunia.
Diawal pengunjung melangkah masuk, sebuah video akan diputar untuk menambah wawasan mengenai sejarah penemuan mummy. Diruang berikutnya pengunjung akan diajak mengenal peninggalan artefak mesir kuno yang didatangkan langsung dari Mesir seperti patung Anubis (Dewa Kematian), Horus (Dewa Pelindung), Nefertiti (Permaisuri Agung), Dewi Isis (Ibu dari Alam dan Sihir), Sobek (Dewa Penjaga Sungai Nil), Dewa Toth (Dewa Berkepala Babon) dan Tuthankamun (Pangeran Mesir Kuno).
Sebuah replika mummy Tuthankamun bisa ditemukan pengunjung diruang berikutnya. Didalam juga berisi informasi mengenai bagaimana proses pengawetan mummy dilakukan. Tutankhamun adalah raja Mesir kuno yang bertakhta dari tahun 1937 hingga 1939 SM. Mummy ini diangkat menjadi raja diusia anak-anak dan meninggal dalam usia yang masih muda yaitu 18 tahun. Di akhir pameran, sebuah perjalanan labirin yang diselingi dengan shock therapy akan mengantarkan pengunjung untuk menuju pintu keluar.
The Legend of Mummy Exhibition akan berlangsung mulai dari 18 Juli – 31 Agustus 2013 di Area Exhibition, Lt.1 Summarecon Mal Bekasi. Pameran ini akan dibuka setiap hari mulai pukul 11.00 – 21.00 WIB dan untuk menikmati pameran edukasi pengunjung dikenakan biaya Rp 10.000,- / orang
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment